Hubungan Antar Pecahan
1. Cara Mengubah Pecahan Biasa ke Persen Pada dasarnya persen merupakan bilangan pecahan , yaitu mempunyai pembilang dan penyebut. Hanya saja karena penyebut persen adalah selalu 100 maka disebut persen atau per seratus. Persen dilambangkan dengan %. Cara mudah mengubah pecahan biasa ke persen yaitu dengan mengubah penyebut menjadi 100, karena persen merupakan per seratus. Contoh : Ubahlah pecahan berikut ke persen ! a. Agar 2 (penyebut) diubah menjadi 100, maka harus dikalikan dengan 50 sehingga pembilangpun juga harus dikalikan 50, Sehingga : b. Agar 4 (penyebut) diubah menjadi 100, maka harus dikalikan dengan 25 sehingga pembilangpun juga harus dikalikan 25 : c. Agar 8 (penyebut) diubah menjadi 100, maka harus dikalikan dengan 12,5 sehingga pembilangpun juga harus dikalikan 12,5 : Lain cara jika penyebut yang akan diubah menjadi persen tidak dapat diubah menjadi 100, misal : Maka penyelesainya adalah dengan membagi 100 dengan 3 (penyebut) => 100 : 3 = 33,3...